™ Cewek Ini Rusak Karya Seni Senilai Rp 2,6 Miliar Gara-gara Sembrono Saat Selfie Di Pameran,

Jannet Juli 17, 2017
Gara-gara Sembrono Saat Selfie Di Pameran, Cewek Ini Rusak Karya Seni Senilai Rp 2,6 Miliar
Hypercaine, seni instalasi hasil kolaborasi antara seniman Simon Birch, Gabriel Chan, Jacob Blitzer serta Gloria Yu.(Hyperallergic) | (Hyperallergic)

Hati-hati ya kalau mau selfie!

salah satu seniman yang terlibat dalam Hypercaine. Kerugian dari peristiwa ini kira-kira mencapai 200.000 dollar AS atau sekitar Rp 2,66 miliar,” terang Yu, “Tiga patung di sana rusak permanen dan patung lainnya mengalami tingkat kerusakan bervariasi.

Seketika tumpuan tersebut ambruk dan menimpa tumpuan karya lainnya yang disusun berderat; mirip dengan kartu domino yang jatuh berurutan. Wanita berbaju krem ini kemudian duduk dan bersandar pada salah satu penumpu Hypercanine.

bergerak mendekat ke arah tumpuan mahkota tersebut. seorang wanita lain yang tampaknya memakai baju berwarna krem, Sementara itu, lalu mundur. Wanita berpakaian hitam ini hanya memotret saja,

hingga emas dan pualam. logam bekas, niloon, mulai dari kayu, Bahan pembuatnya bervariasi, Jacob Blitzer serta Gloria Yu. Gabriel Chan, hasil kolaborasi antara Birch, Karya tersebut adalah karya instalasi berjudul Hypercaine,

ada tiga karya seni yang senilai 200.000 dollar AS atau sekitar Rp 2,66 miliar itu rusak. Dan tahukah kamu,

display lainnya pun ikut jatuh. bak deretan kartu domino yang dijatuhkan, Celakanya, ia terjatuh dan menyengol display karya. Namun, ia mencoba selfie dengan latar karya-karya instalasi bikinan si seniman. Saat sedang mengunjungi sebuah pameran seniman bernama Simon Birch asal Hongkong,

seperti yang terjadi pada cewek ini. kita suka lupa diri dan melakukan aksi yang merusak karya seni, soalnya kalau lagi selfie, nih, Tapi lo mesti hati-hati, Siapa sih yang kalau ke pameran seni nggak pengen selfie di depan karya seni yang estetis?


Source: hai-online.com

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.